Kamis, 31 Mei 2012
AKU BAGAI DI BALI SEHARI
Ada pura di pantai Jogja ?? di Jogja juga ada dongg, jogja gitu Lohh, jadi nggak perlu jauh2 ke Bali :)
Letaknya yang memang sedikit sulit dijangkau dengan medan yang lumayan terjal, Bak menemukan surga di balik bukit gunungkidul, inilah pantai ngobaran..
Pantai satu ini memang unik, berbeda dengan pantai Parangtritis yang memang sudah jadi iconnya jogja, pantai glagah yang sebentar lagi menjadi dermaga, berbeda pula dengan pantai2 yang ada di pesisir gunungkidul... KENAPA BEGITU ?? pantai Ngobaran ini selain pasirnya yang putih, air dan arealnya yang bersih, ada pula semacam pura di pinggir pantai (udah mirip suasana Bali pokoknya)
Aku salut dengan pemerintah Kabupaten GunungKidul, mereka mampu menerapkan sistem denda untuk para wisatawan yang mengotori wilayah pantai GunungKidul, jadi semua wisatawan kan termotivasi untuk tidak mengotori lingkungannya sendiri (berharap di semua Pantai bersih seperti pantai di GunungKidul)
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar